Jumat, Desember 02, 2011

bakteri yang bermanfaat dan merugikan

bermanfaat
1. Nitrosomonas europaea : proses nitrifikasi
2. Nitrobacter winogradsky : penambah N2 udara
3. Methanomonas methanica : proses pembentukan gas bio
4. Thiobacillus denitrificans : proses denitrifikasi
5. Cellvibrio speciosa : pengurai selulosa
6. Azotobacter vinelandii : penambat N2 di udara
7. Rhizobium japonicum : penambat N2 di udara
8. Lactobacillus plantarum : proses 10. pembuatan asam laktat
9. Lactobacillus bulgaricus : proses pembuatan yoghurt
10. Propionibacterium rubrum : proses pembuatan asam propionat
11. Bacillus megaterium : jasad pengetes bioesei
12. Strepromyces griseus : proses pembuatan antibiotik dan vitamin B12

merugikan
1. Pseudomonas covovenenans : penghasil asam bongkrek
2. Vibrio chloreae : penyebab penyakit kolera
3. Vibrio parahaemolyticus : pembusuk, penghasil racun
4. Alcaligenes faecalis : pencemar
5. Escherichiaa coli : pencemar
6. Aerobacter aerogenes : pencemar
7. Salmonella typhi : penyebab penyakit tipus
8. Salmonella paratyphi : penyebab penyakit paratifus
9. Shigella shigae : penyebab penyakit disentri
10. Pasteurella pestis : penyebab penyakit pes
11. Staphycoccus aureus : pencemar
12. Neisseria gonorrhoea : penyebab penyakit gonorhea
13. Streptococcus aerus : pembusuk
14. Corynebacterium diptheriae : penyebab penyakit difteri
15. Clostridium botulinum : penghasil racun
16. Mycobacterium tuberculosis : penyebab penyakit TBC
17. Mycobacterium leprae : penyebab penyakit lepra
18. Treponema pallidum : penyebab penyakit sifilis

daftar pustaka:
Suriawiria, Unus. 1996. Mikrobiologi Air dan Dasar-dasar Pengolahan Buangan secara Biologis. Penerbit Alumni: Bandung

Tidak ada komentar: